Diposting oleh
Administrator Blog
Pernah merasakan menjadi atau berteman seorang blogpreneur sejati? Kalo saya memang merasa serunya berteman seorang blogpreneur sejati karena selain berbagi pengalaman dan pengetahuan, banyak hikmah yang bisa saya daptkan dari menjalin persahabatan dengan seorang blogpreneur sejati.
Memang rekan saya yang seorang blogpreneur sejati tadi boleh dikatakan baru menggeluti bisnis online khususnya lewat blog kalau hasil perbincangan mungkin baru sekitar satu tahun dia serius menjadi blogpreneur.
Bisnis yang digelutinya adalah tentu saja dengan mengelola blog untuk kegiatan menjual tulisan atau istilah blogging disebut dengan menerima kerjaan review atau PTR alias Paid To Review jadi setiap tulisan atau review yang kita buat akan dihargai dengan nominal dollar atau rupiah tergantung brooker penyedia layanan.
Nah.. dengan berteman seorang blogpreneur sejati tadi lama kelamaan akhirnya mulai akrab dan dia mulai mau membuka diri sekaligus identitas asli dan sekaligus alamat blog yang dimiliki dan rupanya blog utama milik rekan blogpreneur tadi hanya ada empat blog yang diikutkan program review tadi, tapi tau gak penghasilan rutin yang bisa dia terima setiap bulan dari satu program review yaitu sekitar $ 500 atau kurang lebih 5 juta rupiah gitu deh dan tentunya akan terus bertambah seiring bertambahnya waktu dan pengalamannya dalam blogging.
Dengan penghasilan segitu dia memutuskan untuk meninggalkan pekerjaan lamanya yg hanya duduk diam dikantoran dengan penghasilan tidak lebih dari dua juta rupiah (tentu dong dia lebih memilih menjadi blogpreneur) iya gak?
Cukup ya cerita saya tentang serunya berteman seorang blogpreneur sejati, ntar kalo ada waktu pasti saya lanjutkan lagi cerita yang gak kalah seru dibandingkan tulisan ini.
Baca
Lowongan Kerja Selengkapnya
Diposting oleh
Administrator Blog
Sekalian aja nih kasih tulisan seputar blogpreneur dulu soalnya mau update informasi lowongan kerja juga belum punya informasi terbaru, jadi daripada blog satu ini kelamaan vakum tanpa tulisan mending membahas sedikit tentang kalimat Blogpreneur Sejati Bukan Impian.
Kenapa saya berani mengatakan blogpreneur sejati bukan impian, yup karena menjadi blogpreneur sejati memang bukan cuma sekedar impian, seperti sudah saya jelaskan sebelumnya kalo di Negara kita sebenarnya sudah banyak terbukti blogpreneur sejati yang berhasil sukses lewat internet entah bidang apapun yang digeluti mereka yang jelas dari mengelola blog dengan rutin pasti akan membuahkan hasil, bukan Cuma materi yang pasti pengetahuan dan pergaulan.
Batasan untuk disebut blogpreneur sejati seyogyanya juga tidak hanya dipatok pada penghasilan berupa uang karena masing-masing blogger (sebutan bagi pemilik blog) memiliki batasan kepuasan sendiri dari apa yang dihasilkan mereka dari aktifitas ngeblog tadi.
Jadi sekali lagi uang bukan merupakan tolak ukur utama keberhasilan kalian menjadi seorang blogpreneur, kendati demikian gak ada salahnya juga kalo blogpreneur banyak menargetkan income mereka terutama pasif income sebagai bukti keberhasilan menjadi seorang entrepreneur lewat media yang disebut blog.
Segera aja banyak-banyak cari informasi biar kenal jauh apa makna blogpreneur biar gak ketinggalan karena blogpreneur sejati bukan impian kok.
Baca
Lowongan Kerja Selengkapnya
Diposting oleh
Administrator Blog
Seperti sudah saya sampaikan sebelumnya kalo sekarang lagi digelar lomba bertema mencari blogpreneur sejati jadi mau nanya dikit nih apa kalian ikutan mencari blogpreneur sejati gak??
Kalo saya lebih tertarik kalo ada yang mau mengajarkan menjadi blogpreneur sejati ketimbang mencari blogpreneur sejati soalnya kalo sudah jadi blogpreneur apalagi yang sejati, pasti kita gak pusing lagi mencari lowongan kerja karena sudah banyak terbukti kalo di Indonesia banyak blogpreneur sejati bias sukses dan berniat meninggalkan pekerjaan mereka demi menekuni professi sebagai seorang blogpreneur.
Kembali ke pertanyaan ikutan mencari blogpreneur gak?? Sebenarnya saya mau menguji keyakinan kalian apa sudah mantap mau menguji kemampuan blog kalian dalam menaklukkan mesin pencari soalnya di pengumuman juga dituntut sebuah blog yang tidak pernah ikutan lomba optimasi apapun sebelumnya, makanya rasanya lucu juga kalo ramai-ramai menurunkan blog-blog terasing walalupun gak sedikit peserta sudah menurunkan blog andalah mereka.
Apapun tema blog kalian, bebas kok kalian selama merasa sebagai blogger Indonesia kalian bisa ikutan kontes ini, buruan ikutan mencari blogpreneur sejati gak??
Baca
Lowongan Kerja Selengkapnya
Diposting oleh
Administrator Blog
Ada sedikit informasi nih buat kalian semua yang kebetulan punya blog dan pengen kenal dengan yang namanya blogpreneur saat ini sedang digelar lomba bertema Mencari Blogpreneur Sejati yang disajikan khusus buat siapa saja blogger dari Indonesia
Lomba bertema mencari blogpreneur sejati ini ditujukan kepada blogger usia berapa saja tapi diutamakan bagi para pemula yang memang sedang menggandrungi aktifitas blogging.
Masalah blog kamu menggunakan mesin apapun dalam kontes ini gak jadi persoalan yang penting kamu bisa menempatkan blog kamu di posisi teratas atau minimal 3 besar maka kalian akan mendapatkan sejumlah hadiah tapi perlu diingat kalo blog yang dilombakan tidak boleh langsung menggunakan domain keyword buat ikutan kontes ini namun kalo cuma subdomain katanya sih gak jadi problem.
Jadi, buat kalian semua yang tertarik ikutan lomba blog bertema mencari blogpreneur sejati silakan aja browsing di google dengan kata kunci mencari blogpreneur sejati nah.. disitu kalian akan temukan blog-blog peserta yang sudah terjun duluan sekaligus itulah artinya pesaing kalian yang sudah menunggu.
Kalo memang gak mau ribet silakan aja kunjungi penyelenggaranya biar jelas peraturan dan ketentuan lomba, semua bias kalian temukan di belajartraffic[dot]com.
Buruan aja mumpung masih ada waktu. Sukses buat semuanya ya!
Baca
Lowongan Kerja Selengkapnya